JAMAN EDAN! Bela Rekan yang Dipukul TKA China, 10 Pekerja Lokal MALAH Jadi Tersangka

JAMAN EDAN! Bela Rekan yang Dipukul TKA China, 10 Pekerja Lokal MALAH Jadi Tersangka

[PORTAL-ISLAM.ID]  Polres Serang Kota menetapkan 10 pekerja lokal sebagai tersangka perusakan dan pengeroyokan terhadap dua Tenaga Kerja Asing (TKA) asal China di Proyek pembanguna PLTU 7 Jawa, di kawasan Terate, Kecamatan Kramatwatu, Kabupaten Serang.Kesepuluh pekerja lokal tersebut berinisal WB, DS, NS, CB, DA, RS, SG, SB, SN, AS yang mayoritas berasal dari Banten dan Kebumen.

“Kami saat ini masih mencari saksi tambahan. Tapi dua TKA masih diamankan dan bisa dijerat pasal 170 jo 351 atau 352 KUHP karena korban mengalami luka ringan,” kata Kapolres Serang Kota AKBP komarudin kepada wartawan di Serang, Banten, Kamis, 13 September 2018.


Anda sedang membaca JAMAN EDAN! Bela Rekan yang Dipukul TKA China, 10 Pekerja Lokal MALAH Jadi Tersangka
Lebih lengkap baca sumber http://bitly.com/2MEH4TP

Posting Komentar untuk "JAMAN EDAN! Bela Rekan yang Dipukul TKA China, 10 Pekerja Lokal MALAH Jadi Tersangka"