Jokowi-Maruf Curi Start, Kampanye Damai Gagal
Jokowi-Maruf Curi Start, Kampanye Damai Gagal

[PORTAL-ISLAM.ID] Baru saja genderang pesta demokrasi ditabuh, sejumlah pelanggaran kampanye sudah tersaji di depan mata publik. Seperti dalam Deklarasi Kampanye Damai di Lapangan Monumen Nasional, Jakarta, Ahad, 23 september 2018 pagi. Iven yang seharusnya memjadi ajang unjuk sportivitas, justru dinodai dengan bertebarnya atribut kampanye salah satu kandidat. Ini menunjukkan, sejak awal kampanye damai sudah gagal.Pada deklarasi yang diikuti dua pasangan calon presiden dan calon wakil presiden, Joko Widodo-Ma’ruf Amin dan Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, serta ratusan pendukung, Komisi Pemilihan Umum (KPU) mewajibkan sebagian peserta menggunakan pakaian adat daerah. Peserta juga dilarang membawa atribut kampanye, karena sudah difasilitasi oleh KPU.
Lebih lengkap baca sumber http://bitly.com/2IdayYx
Posting Komentar untuk "Jokowi-Maruf Curi Start, Kampanye Damai Gagal"