Bertemu Prabowo dan Amien Rais, Ratna Sarumpaet Sampaikan Kronologi Pengeroyokan

Bertemu Prabowo dan Amien Rais, Ratna Sarumpaet Sampaikan Kronologi Pengeroyokan

[PORTAL-ISLAM.ID] Sore tadi, Selasa (2/10/2018), rombongan Prabowo Subianto bersama Amien Rais, putri Amien Rais (Hanum Rais), dan Fadli Zon bertemu Ratna Sarumpaet yang telah dikeroyok hingga babak belur.Kepada Prabowo, Ratna bercerita dirinya dihajar tiga orang pada 21 September 2018 malam. Peristiwa itu terjadi setelah Ratna bersama dua temannya dari Sri Lanka dan Malaysia menghadiri acara konferensi di sebuah hotel di Bandung.

Ratna dan dua temannya, kata Nanik, menuju Bandara Husein Sastranegara, Bandung, Jawa Barat, menggunakan taksi. Setelah dua temannya turun dari taksi, peristiwa nahas itu terjadi di sekitar Bandara Husein Saatranegara, Bandung, Jawa Barat.


Anda sedang membaca Bertemu Prabowo dan Amien Rais, Ratna Sarumpaet Sampaikan Kronologi Pengeroyokan
Lebih lengkap baca sumber http://bitly.com/2zLXyXa

Posting Komentar untuk "Bertemu Prabowo dan Amien Rais, Ratna Sarumpaet Sampaikan Kronologi Pengeroyokan"