Setahun Anies, Jakarta Dinilai Lebih Nyaman Buat Rakyat Kecil

Setahun Anies, Jakarta Dinilai Lebih Nyaman Buat Rakyat Kecil

(Anies di kampung Akuarium. Merdeka.com)

[PORTAL-ISLAM.ID] JAKARTA – Besok 16 Oktober 2018, tepat setahun Ibukota DKI Jakarta dipimpin oleh Gubernur Anies Baswedan. Setahun ini satu persatu janji kampanye ditunaikan.Selama setahun ini, harus diakui, rakyat kecil lah yang paling merasakan dampak dari kebijakan dan program Gubernur Anies.

Hal ini disampaikan Senator asal DKI Jakarta Fahira Idris,

“Cara paling mudah menilai efektivitas dan keberhasilan seorang pemimpin adalah dengan melihat bagaimana respons dan tanggapan orang-orang kecil atau rakyat miskin, terhadap kinerja pemimpinnya. Rakyat kecil lebih jujur menilai kondisi Jakarta saat ini dari pada pengamat bahkan wakil rakyat sekalipun. Siapapun tidak bisa membantah bahwa setahun ini Jakarta lebih nyaman bagi rakyat kecil,” kata Fahira di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta.


Anda sedang membaca Setahun Anies, Jakarta Dinilai Lebih Nyaman Buat Rakyat Kecil
Lebih lengkap baca sumber http://bitly.com/2QSWwOS

Posting Komentar untuk "Setahun Anies, Jakarta Dinilai Lebih Nyaman Buat Rakyat Kecil"