Amien Rais Sindir Jokowi Tidak Boleh Nyontek Tulisan Saat Pidato
Amien Rais Sindir Jokowi Tidak Boleh Nyontek Tulisan Saat Pidato

GELORA.CO – Ketua Dewan Kehormatan Partai Amanat Nasional (PAN) Amien Raies kembali mengkritik Presiden Joko Widodo.
Kritikannya kali ini soal kebiasaan Jokowi yang kerap membawa secarik teks ketika berbicara di muka publik.
“Kita butuh pimpinan nasional yang pemikiran global, tidak baca, ketika di interview bisa menjawab apapun,” ujar Amien dalam acara workshop pembekalan calon anggota legislatif PAN di Hotel Grand Paragon, Jakarta, Minggu (16/9).
Lebih lanjut, mantan Ketua MPR itu meyakinkan bahwa Prabowo Subianto selaku bakal capres yang diusung PAN tidak seperti demikian.
“InsyaAllah Prabowo adalah seorang putra terbaik,” tukasnya.
Dalam acara ini, hadir 2500 bakal Caleg PAN untuk DPRD kabupaten/kota, provinsi dan DPR RI dari seluruh daerah pemilihan di Indonesia.
Anda sedang membaca Amien Rais Sindir Jokowi Tidak Boleh Nyontek Tulisan Saat Pidato
Lebih lengkap baca sumber http://bitly.com/2NLxOlj
Posting Komentar untuk "Amien Rais Sindir Jokowi Tidak Boleh Nyontek Tulisan Saat Pidato"