GOODBENER! Lewat Mural Anies Ajak Kerjasama Seniman Lokal Dan Asing

GOODBENER! Lewat Mural Anies Ajak Kerjasama Seniman Lokal Dan Asing

[PORTAL-ISLAM.ID]  Diresmikannya mural karya seniman Le Dania asal Kolombia menjadi awal mula kerjasama Pemprov DKI Jakarta dengan para seniman dalam maupun luar negeri.Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjelaskan mural karya Le Denia di Taman Ismail Marzuki (TIM) menjadi pembuka kerjasama Pemprov dengan para seniman.

Tidak hanya itu, Anies juga menginginkan momentum ini bagi para seniman lokal untuk berkreasi lagi di ruang terbuka.

“Dan kerja ini bukan akhir, ini kerja awal mural dari bu Le Dania menjadi pembuka, kita akan kerja sama lebih banyak lagi,” ujar Anies di Taman Ismail Marzuki, Jakarta, Senin 10 September 2018.


Anda sedang membaca GOODBENER! Lewat Mural Anies Ajak Kerjasama Seniman Lokal Dan Asing
Lebih lengkap baca sumber http://bitly.com/2MgR8C7

Posting Komentar untuk "GOODBENER! Lewat Mural Anies Ajak Kerjasama Seniman Lokal Dan Asing"